Indeks Manufaktur Federal Reserve Philadelphia Rebound

WASHINGTON -- Indeks Manufaktur Federal Reserve Philadelphia Rebound, menjadi 9.0 di Maret ini dari negatif 6.3 di Februari lalu, survey para ekonom yang dihimpun oleh  MarketWatch menyatakan sebesar 3.5. Kenaikan ini merupakan tertingginya jika dibandingkan dengan penurunan tajam Februari lalu, mengisyaratkan bahwa adanya dampak dari cuaca memburuk pada musim dingin lalu. Sementara itu Indeks tersebut sebesar 9.4 di Januari lalu. (bgs)

Sumber : MarketWatch

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Rekomendasi Mingguan Emas 20 – 24 Desember 2021: Perangkap Bullish?

Harga Emas Naik, Yield Treasury AS Turun dari Level Tertinggi Satu Minggu

Harga Emas Naik, Investor Tunggu Langkah Fed Selanjutnya Pasca NFP