Saham Asia Jatuh Terkait Penguatan Yen Vs Euro Serta Pemilu Yunani

PT.RIFAN FINANCINDO BERJANGKA. Saham Asia jatuh karena yen menguat ke level tertinggi sejak September 2013 terhadap euro terkait proyeksi partai politik yang berkomitmen untuk renegosiasi utang Yunani yang akan memenangkan cukup suara untuk mendekati suara mayoritas.

Indeks MSCI Asia Pacific turun 0,4% menjadi 140,59 pada 09:01 pagi di Tokyo, setelah naik ke level tertinggi dua bulan pada hari Jumat pekan lalu. Pemimpin partai Syriza Alexis Tsipras mengatakan era kreditur internasional Yunani berakhir setelah Perdana Menteri Antonis Samaras mengakui kekalahan dalam pemilihan yang didominasi oleh reaksi publik terhadap pemotongan anggaran tahunan. Yen menguat sebanyak 0,9% terhadap euro.(yds)

Sumber: Bloomberg

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Contact Us

Koalisi Pejalan Kaki Dikecam PKL Saat Gelar Aksi di Tanah Abang

Sentimen Global Masih Ada, Rupiah Menguat di Hadapan Dolar AS