Dolar Naik Menuju 4 Bulan Tertinggi


Dolar merangkak naik mendekati level tertinggi dalam empat bulan setelah Federal Reserve bergerak selangkah lebih dekat untuk menaikkan suku bunga di tengah perbaikan di pasar tenaga kerja.

Indeks Bloomberg Dollar Spot , yang mengikuti jejak mata uang terhadap 10 pasangan utamanya, naik 0,3 persen ke level 1,207.66 pada pukul 5 sore waktu New York. Indeks itu naik ke level 1,212.78 pada 24 Juli, yang menjadikannya level tertinggi sejak Maret.

Dolar naik 7,7 persen tahun ini terhadap 10 mata uang negara berkembang menurut data Bloomberg Correlation-Weighted Indexes.

Sumber: Bloomberg

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Contact Us

Sentimen Global Masih Ada, Rupiah Menguat di Hadapan Dolar AS

Koalisi Pejalan Kaki Dikecam PKL Saat Gelar Aksi di Tanah Abang